6 Cara Registrasi Kartu Indosat untuk Pengguna Lama dan Baru

Widia Astuti

Cara Registrasi Kartu Indosat

Merapote.com – Seperti yang kita ketahui bahwa pemerintah sendiri telah menetapkan kebijakan baru tentang penggunaan kartu seluler atau kartu SIM saat ini bagi para pengguna ponsel. Dan salah satu kebijakan yang diberikan yaitu melakukan registasi untuk kartu baru untuk keperluan tertentu. Tidak heran jika masih banyak yang mencari Cara Registrasi Kartu Indosat.

Sebenarnya untuk melakukan registasi kartu indosat sendiri bisa kalian lakukan dengan mudah, dan kalian hanya memerlukan KTP dan Kartu Keluarga saja. Tentu saja prosesnya sangat cepa dan tidak memerlukan waktu yang lama lagi. Lantas bagaimana jika kalian tidak memiliki kedua identitas tersebut, tentu saja kalian tidak bisa mendaftarkan SIM tersebut.

Pasalnya, kebijakan ini memang sudah berlaku untuk semua operator yang ada di Indonesia termasuk Indosat. Dan jika kalian salah satu pengguna Indosat dan ingin melakukan registrasi pada jaringan tersebut, maka harus bisa mengetahui beberapa syarat dan ketentuannya terlebih dahulu agar proses pendaftaran kartu dapat dilakukan dengan mudah.

Seperti yang kita ketahui bahwa kebutuhan seluler saat ini sangat meningkat dari tahun ke tahun ditambah banyak sekali para pengguna ponsel. Maka dari itu, kartu indosat dan kartu jenis lainnya sering meluncurkan kartu perdana dengan penawaran yang sangat menarik, mulai dari pembelian kuota internet dan sebagainya.

Namun, masih banyak diantara pengguna indosat yang masih bingung bagaimana cara melakukaan registrasi pada kartu tersebut serta tidak memerlukan waktu yang lama lagi. Tentu saja kalian dapat melakukannya dengan praktis, dan silahkan simak penjelasan selengkapnya sebagai berikut.

Mengenal Layanan Indosat

Cara Registrasi Kartu Indosat

Indosat Ooredoo Hutchison atau IOH merupakan jasa penyedia telekomunikasi di Indonesia untuk perangkat ponsel dengan pilihan prabayar atau pascabayar. Tentu saja Indosat sudah banyak digunakan oleh kalangan pengguna ponsel dan memberikan layanan menarik didalamnya untuk kemudahan berkomunikasi.

Selain itu, kalian juga bisa menemukan banyak layanan internet yang bisa digunakan dengan cara membelinya terlebih dahulu. Jaringan internet yang diberikan oleh permainan ini sangat cepat dan memberikan kepuasan kepada para pemain. Beberapa produk yang diberikan oleh Indosat yaitu Im3, Tri, dan Indosat HiFi.

Dan untuk beberapa skala besar pada Indosat mulai dari Mobile, Convergense, Machine to Machine, IT Services, Connectivity, International dan Roaming dan sebagainya. Tentu saja kalian juga bisa menemukan layanan digital yang diberikan oleh Indosat, beberapa diantaranya sebagai berikut.

  • CIPIKA
  • Dompetku
  • Dompetku Plus
  • Dompetku Pengiriman Uang
  • On De Go
  • Pay Up
  • IMX
  • Ideabox
  • Arena Seru
  • myIM3
  • Bima+

6 Cara Registrasi Kartu Indosat Paling Mudah

Cara Registrasi Kartu Indosat

Banyak sekali cara yang bisa kalian coba untuk melakukan registrasi Indosat, dan kalain dapat menentukan salah satu termudah saat ini. Dengan melakukan registrasi seperti ini maka kartu akan aktif dan bisa digunakan. Kalian bisa menemukan nya di Undang-undang tahun 2016 nomor 12 yang mengatur tentang Registrasi Pelanggan Jasa Telekomunikasi.

Baca Juga :   Dekranasda Sleman: Membangun Kreativitas dan Perekonomian Lokal

Maka dari itu, para pengguna ponsel harus mematuhi hal tersebut, dan dalam peraturan ini juga di jelaskan pengguna yaitu harus mengirimkan data pribadi nya secara lengkap untuk bisa mengaaktifkan kartu tersebut. Jika kalian masih belum paham bagaimana Cara Registrasi Kartu Indosat silahkan simak penjelasannya sebagai berikut.

1. Cara Registrasi Kartu Indosat Melalui SMS

Langkah pertama untuk melakukan registrasi kartu Indosat yaitu melalui SMS dan kalian dapat melakukannya dengan mudah. Pasalnya, cara ini sendiri sudah banyak dilakukan oleh masyrakat karena di anggap paling simpel. Dan jika kalian masih belum paham, maka bisa simak detailnya sebagai berikut.

  1. Pertama, kalian bisa buka ponsel kalian dan masuk ke menu Pesan atau SMS
  2. Jika sudah, klik menu SMS dan ketik SMS dengan format Nomor NIK/KTP#Nomor KK
  3. Kemudian, sebelum mengirim SMS tersebut pastikan jika semua data yang diberikan sudah benar, jika salah satu nomor tertinggal maka proses registrasi akan gagal
  4. Jika sudah memastikan semua data tersebut, dan sudah benar maka kalian bisa mengirimkannya ke nomor 4444
  5. Tunggu beberapa saat sampai proses registrasi selesai
  6. Selesai

2. Cara Registrasi Kartu Indosat Secara Online

Cara Registrasi Kartu Indosat lainnya yang bisa kalian gunakan yaitu secara online, dan pastikan jika perangkat kalian memiliki jaringan internet didalamnya sehingga mudah dioperasikan ketika proses pendaftaran berlangsung. Jika masih banyak diantara kalian yang masih belum paham, silahkan simak detailnya sebagai berikut.

  1. Pertama, kalian bisa masuk ke dimycare.indosatooredoo.com/registration terlebih dahulu
  2. Dan masukkan nomor hp yang di daftarkan serta klik tombol Verifikasi
  3. Jika kalian belum pernah melakukan registrasi sebelumnya, maka bisa klik I’m Not Robot
  4. Klik Tombol Periksa, jika sudah yakin kalian bisa memasukkan data dengan benar
  5. Kalian bisa menunggu proses selesai untuk bisa memastikan, jika proses verifikasi berhasil maka akan tampil laporan dan registrasi berhasil di lakukan
  6. Selesai

3. Cara Registrasi Kartu Indosat Melalui Kode Dial

Langkah selanjutanya kalian bisa menggunakan kode dial untuk bisa melakukan registrasi kartu Indosat. Tentu saja kalian dapat menyelesaikannya secara praktis, dan tidak memerlukan waktu yang lama lagi. Jadi, kalian dapat masuk ke menu dial up dan masukkan format *123*4444#.

Maka akan muncul pop up dan kalian dapat mengisi nomor KK dan KTP yang kalian punya, setelah itu kalian hanya perlu mengikuti beberapa proses yang diberikan oleh layanan tersebut hingga kartu indosat bisa digunakan secara langsung.

4. Cara Registrasi Kartu Indosat Melalui Pop Up

Ketika memasukkan kartu indosat baru di telepon kalian, serta memngaktifkan telepon nya, maka akan muncul pop up secara otomatis dan memungkinkan kalian untuk bisa mengisi identitas secara lengkap. Jadi, kalian dapat mengisinya dengan mudah untuk bisa melakukan registrasi kartu indosat tersebut.

Baca Juga :   Cara Centang Biru Di Twitter Berbayar Dan Gratis Dengan Mudah

Pastikan untuk mengikuti semua langkah yang sudah diberikan agar proses registrasi kartu dapat dilakukan dengan lancar. Dan kalian bisa melakukannya dengan mudah, dan pastinya proses registrasi dapat selesai dengan cepat. Dari pada penasaran kalian bisa mencobanya secara langsung.

5. Cara Registrasi Kartu Indosat Melalui Call Center

Cara lainnya yang bisa kalian coba yaitu melalui call center, dan cara ini dilakukan sebagian orang untuk melakukan registrasi kartu Indosat dengan praktis. Dan kalian bisa melakukannya dengan cepat, dan beberapa persyaratan yang harus kalian siapkan mulai dari kartu terbaru indosat, Nomor KK, dan nomor KTP.

Pasalnya, call center indosat sendiri akan menanyakan semua itu untuk kebutuhan registrasi langsung ke sistem. Jadi, langkah ini juga bisa di lakukan jika takut registrasi secara mandiri akan gagal. Jadi, jika kalian masih bingung untuk melakukan cara diatas, bisa menghubungi call center indosat.

6. Kunjungi Gerai Indosat

Cara terakhir yang bisa kalian coba untuk melakukan registrasi indosat yaitu bisa mengunjungi gerai dengan mudah. Tentu saja kalian bisa mendatangi di daerah masing-masing. Dan beberapa persyaratan nya masih sama yaitu harus menyiapkan kartu KK dan KTP pribadi, denngan begitu proses registrasi bisa dilakukan dengan mudah.

Dan kalian bisa mengikuti langkah diatas untuk bisa melakukan registrasi kartu indosat yang bisa dilakukan dengan mudah. Tentu saja cara yang diberikan sangat mudah, dan tidak memerlukan waktu yang lama lagi. Maka dari itu, pastikan untuk menentukan salah satu cara yang sudah kami berikan.

Cara UNREG Kartu Indosat

Cara Registrasi Kartu Indosat

Mungkin banyak diantara pengguna indosat yang beralih menggunakan jenis provider yang lain, maka bisa mengganti nomor dengan mudah. Pastikan untuk mengetahui bagaimana Cara UNREG Kartu Indosat tersebut. Jadi, cara ini memang sangat pas dilakukan jika kalian mudah bosan dengan nomor yang digunakan.

Hal ini dilakukan agar kartu yang kalian gunakan tersebut tidak di salahkan oleh orang lain. Tentu saja cara untuk unreg kartu indosat bisa dilakukan dengan mudah. Dengan langkah yang sederhana saja kalian bisa mengganti nomor yang lain secara praktis, silahkan simak penjelasannya sebagai berikut.

  1. Pertama, kalian bisa masuk ke menu SMS di ponsel
  2. Setelah itu, ketikan format UNPAIR#(NO HP)#
  3. Lalu kirim ke 4444
  4. Dan kalian bisa menunggu beberapa saat sampai proses selesai
  5. Dan mendapatkan konfirmasi dari pihak Indosat
  6. Selesai

Dan itulah cara mudah yang bisa kalian coba untuk unreg kartu indosat yang digunakan, dan kalian bisa menggunakan kartu lainnya secara bebas dengan melakukan registrasi kembali. Cara ini sendiri memang sudah banyak diterapkan oleh para pengguna Indosat.

Cara Mengecek Kartu Yang Telah Teregistrasi

Cara Registrasi Kartu Indosat

Jika kalian berhasil melakukan registrasi kartu prabayar masing-masing, maka kalian akan bertanya-tanya bukan apakah proses registrasi nomor indosat berhasil dilakukan atau tidak. Pasalnya, kalian wajib mengetahui bagaimana Cara Mengecek Kartu Yang Telah Teregistrasi yang dilakukan dengan mudah dan praktis.

Jadi, kalian hanya perlu mengunjungi myim3.indosatooredoo.com/ceknomor, dan di halaman ini kalian bisa menemukan banyak sekali informasi nomor dan kartu indosat yang tengah kalian gunakan. Dan pastikan jika jaringan internet yang kalian miliki stabil.

Penutup

Sekian saja pembahasan mengenai Cara Registrasi Kartu Indosat untuk bisa dilakukan dengan mudah. Tentu saja cara yang diberikan sangat praktis dan tidak memerlukan waktu yang lama lagi, dan kalian dapat menentukan cara yang paling mudah. Semoga bermanfaat, sekian dan terimakasih.

Baca artikel Merapote.com lainnya di Google News.

Disclaimer

Merapote.com tidak menyarankan untuk download aplikasi MOD. Aplikasi modifikasi pihak ketiga merupakan aplikasi tidak resmi dan sangat berisiko bagi keamanan perangkatmu. Jaka tidak bertanggung jawab jika terjadi sesuatu pada perangkatmu. Selain itu, penggunaan aplikasi MOD juga sangat merugikan pihak developer!

Tags

Artikel Terkait